Arti Help Each Other

Arti So Far As

Hello everyone, ketemu lagi kita di pembahasan kita mengenai arti idiom di dalam bahasa Inggris dan idiom yang akan kita bahas kali ini adalah so far as. Di sini saya menggunakan kamus idiom The American Heritage Dictionary of Idioms.

Mari kita bahas yuk.

Arti Idiom So Far As

Kita langsung saja yuk melihat ke dalam kamus idiom The American Heritage Dictionary of Idioms ini mengenai arti dari idiom so far as ini pada gambar di bawah ini,

Arti So Far As

Di situ bisa kita lihat penjelasan mengenai arti dari idiom so far as ini yaitu,
To the extent, degree, or amount that.
Yang kalau saya terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia artinya adalah,
Sampai sejauh tertentu, sampai tingkat tertentu atau sejumlah tertentu.
Dan di situ diberikan contoh kalimatnya agar kita bisa lebih mudah memahami yaitu,
James said that, so far as he can remember, he's never met Mike.
Yang kalau saya terjemahkan ke dalam bahasa Indonesia artinya adalah,
James berkata bahwa, sejauh yang dia bisa ingat, dia tidak pernah bertemu dengan Mike.
Nah kurang lebih seperti itu arti dari idiom so far as ini. Semoga bisa bermanfaat ya untuk kita semua dan sampai ketemu lagi di sharing saya yang berikutnya. I'll see you again soon. Bubye.

Comments